Retribusi Pasar di Lubuk Linggau Ditiadakan, Begini Rencana Tindak Lanjutnya

Wali Kota Lubuk Linggau H Rachmat Hidayat, M.I.Kom saat komunikasi dengan Pedagang Kaki Lima di Pasar Inpres Lubuk Linggau- Foto : M Yasin/Linggau Pos -

Ia berharap kebijakan ini dapat bermanfaat untuk pedagang, meringankan mereka selama bulan Ramadan dan Hari Raya mendatang.

"Pedagang harus berani. Asalkan ada bukti foto dan video yang jelas segera laporkan ke tim satgas, maka akan segera ditindaklanjuti. Yang jelas jika ada yang meminta uang mengatasnamakan retribusi, keamanan dan sebagainya jangan diberikan dan laporkan," imbaunya. 

Pengumuman terkait peniadaan retribusi pasar selama satu bulan ini juga sudah mereka sampaikan ke seluruh pedagang, dan mereka sosialisasikan melalui spanduk yang dipasang di setiap pasar. Dengan harapan tidak ada lagi oknum yang melakukan pungli ke pedagang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan