Inilah 5 Cara Merawat Tanaman Janda Bolong Dengan Mudah,Yuk Simak Disini!

Inilah 5 Cara Merawat Tanaman Janda Bolong Dengan Mudah,-Tangkap [email protected] Hidayat

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Pakis Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Dikethaui Orang, Yuk Simak Disini!

Pemberian pupuk untuk tanaman ini akan membuat tanaman bisa tumbuh semakin subur dan bunganya semakin bagus.

Pemberian pupuk biasanya pada awal-awal penanaman, yaitu sebagai pupuk dasar pada saat tanaman sudah semakin besar di sebut sebagai pupuk lanjutan.

Dengan memberi pupuk, selain tanaman janda bolong dapat subur, pupuk juga akan membuat tanaman ini menjadi lebih sehat dan dapat menahan berbagai jenis penyakit tanaman yang ingin menyerang kita.

5. Cegah Dari Gulma

BACA JUGA:10 Tips Usir Kucing Liar yang Pup dan Kencing Sembarangan di Depan Rumah Tanpa Menyakitinya

Lalu, cara merawat tanaman janda bolong yang terakhir harus memastikan jika di sekitar lokasi penanaman tidak ada gulmanya.

Karena gulma dapat membahayakan proses pertumbuhan untuk tanaman janda bolong.

Hal ini dikarenakan gulma mampu menyerap air serta menyerap nutrisi yang seharusnya diserap oleh tanaman janda bolong.

Bahkan, jika adanya gulma juga menjadi sumber penyakit seperti penyakit hama.

BACA JUGA:Ingin Cantik Tanpa Flek Hitam Ini Cara Mengatasinya Hanya Dengan 2 bahan Ini Air Mawar dan Garam

Jika kalian ingin memastikan tanaman janda bolong kalian agar tetap tumbuh dengan sehat dan subur, maka bersihkanlah semua gulma atau rumput liar yang ada di sekitar tanaman ini.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia. Semoga Bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan