Inilah 7 Cara Membersihkan Karang Gigi Dengan Cara Alami,Mudah dan Aman

7 Cara Membersihkan Karang Gigi Dengan Cara Alami,Mudah dan Aman-Tangkap [email protected] Hidayat

BACA JUGA:10 Manfaat Perbedaan Pasta Gigi Close Up dan Pepsodent,Kalian Memakai Yang Mana Nih?

2. Tidak Makan Sembarangan

Cara yang berikutnya yaitu kamu harus bijak memilih makanan.

Bakteri yang ada dimulut tentu saja berasal dari makanan yang masuk pada kedalam mulut kita.

Terutama pada saat kita sedang mengonsumsi makanan yang manis dan bertepung, kita justru dapat memberikan kesempatan untuk bakteri yang akan berkembang biak.

BACA JUGA:Setiap Gigitan Kebab Daging Ada Cerita Lampau antara Turki ke Jerman

Ketika bakteri dapat bertemu dengan makanan yang manis dan bertepung, maka mereka akan mengeluarkan zat asam.

3. Rajin Menggosok Gigi

Cara membersihkan karang gigi ini juga secara alami yang pertama yaitu kamu harus rajin menggosok gigi.

Dalam sehari kita juga dianjurkan untuk menggosok gigi sebanyak 2 kali, namun tidak juga hanya 2 kali sehari saja, kamu juga sangat dianjurkan pula untuk menyikat gigi selama 2 menit.

BACA JUGA:Kenali 4 Jenis Gigi dan Fungsinya

Hal ini dikarenakan untuk memastikan bahwa semua gigi kamu telah tersikat dengan secara merata.

Cara ini akan sangat efektif terutama bagi jenis karang gigi yang masih berwarna keputihan atau belum parah.

4. Sikat Gigi dengan Benar

Menyikat gigi dengan benar juga harus kamu perhatikan dengan baik agar dapat memberikan efek yang baik untukmu dan tidak hanya sia-sia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan