Ballon d'Or 2023: Cek Daftar NominasI! Live & Tayang di Mana? Messi atau Haaland?

Ballon d'Or 2023-FOTO : NET-

Penyerang yang belum pernah merasakan trofi Ballon d'Or itu kini bakal bersaing ketat dengan Lionel Messi.

BACA JUGA:Prediksi Inter Milan vs AS Roma: Liga Italia, H2H, Live TV dan Tayang Jam Berapa? Misi Pertahankan Tahta

Kylian Mbappe juga bisa mencuri perhatian. Pemain PSG serta bomber Timnas Prancis ini memiliki andil besar bersama Les Blues.

Mbappe menciptakan hattrick di final Piala Dunia 2022 melawan Argentina. Perancis nyaris saja merebut gelar 2 kali berturut-turut setelah edisi 2018. Namun, mereka akhirnya finis runner-up di 2022 usai kalah adu penalti dari Argentina.

Adapun pemain lain yang turut masuk nominasi Ballon d'Or 2023 ialah sederet pilar Manchester City, seperti Josko Gvardiol, Kevin de Bruyne, Bernardo Silva, Ruben Dias, hingga Julian Alvarez.

Di samping mereka, ada pula para pemain Inggris seperti Jude Bellingham, Harry Kane, serta Bukayo Saka.

BACA JUGA:El Clasico: 1 Barcelona vs Real Madrid 2, FT, Blaugrana Telan Kekalahan Perdana

Untuk Ballon d'Or 2023 Putra, pemberi voting adalah jurnalis sepakbola internasional dari setiap negara yang masuk 100 besar FIFA. Siapa yang mendapatkan vote terbanyak, dialah yang jadi pemenang.

Sementara itu, pemberi voting untuk Ballon d'Or 2023 Putri adalah jurnalis sepakbola internasional dari negara yang masuk 50 besar FIFA.(ir)

Nominasi Ballon d'Or 2023

  1. Josko Gvardiol (Manchester City)
  2. Andre Onana (Manchester United)
  3. Karim Benzema (Al Ittihad)
  4. Jamal Musiala (Bayern Munich)
  5. Mohamed Salah (Liverpool)
  6. Jude Bellingham (Real Madrid)
  7. Bukayo Saka (Arsenal)
  8. Randal Kolo Muani (Paris Saint Germain)
  9. Kevin de Bruyne (Manchester City)
  10. Bernardo Silva (Manchester City)
  11. Khvicha Kvaratskhelia (Napoli)
  12. Emiliano Martinez (Aston Villa)
  13. Ruben Dias (Manchester City)
  14. Nicola Barella (Inter Milan)
  15. Erling Haaland (Manchester City)
  16. Yassine Bounou (Al Hilal)
  17. Martin Odegaard (Arsenal)
  18. Julian Alvarez (Manchester City)
  19. Ilkay Gundogan (Barcelona)
  20. Vinicius Jr (Real Madrid)
  21. Robert Lewandowski (Barcelona)
  22. Antoine Griezmann (Atletico Madrid)
  23. Lautaro Martinez (Inter MIlan)
  24. Lionel Messi (Inter Miami)
  25. Rodri (Barcelona)
  26. Kylian Mbappe (Paris Saint Germain)
  27. Kim Min-Jae (Bayern Munchen)
  28. Victor Osimhen (Napoli)
  29. Luka Modric (Real Madrid)
  30. Harry Kane (Bayern Munchen)

Nominasi Ballon d'Or 2023 Putri

  1. Alba Redondo (Levante Union Deportiva)
  2. Kadidiatou Diani (Lyon)
  3. Rachel Daly (Aston Villa)
  4. Linda Caicedo (Real Madrid)
  5. Fridolina Rolfo (Barcelona)
  6. Olga Carmona (Real Madrid)
  7. Amanda Ilestedt (Arsenal)
  8. Hayley Raso (Real Madrid)
  9. Georgia Stanway (Bayern Munich)
  10. Sophia Smith (Portland Thorns)
  11. Hinata Miyazawa (Manchester United)
  12. Salma Paralluelo (Barcelona)
  13. Lena Oberdorf (Wolfsburg)
  14. Millie Bright (Chelsea)
  15. Daphne van Domselaar (Aston Villa)
  16. Sam Kerr (Chelsea)
  17. Patricia Guijarro (Barcelona)
  18. Ewa Pajor (Wolfsburg)
  19. Debinha (Kansas City)
  20. Guro Reiten (Chelsea)
  21. Yui Hasegawa (Manchester City)
  22. Aitana Bonmati (Barcelona)
  23. Jill Roord (Manchester City)
  24. Alexandria Popp (Wolfsburg)
  25. Katie McCabe (Arsenal)
  26. Mary Earps (Manchester United)
  27. Wendie Renard (Lyon)
  28. Mapi Leon (Barcelona)
  29. Asisat Oshoala (Barcelona)
  30. Khadija Shaw (Manchester City)

BACA JUGA:Derby Manchester MU vs City: EPL, Tayang TV Apa? Sama-sama ON FIRE

Nominasi Kopa Trophy Ballon d'Or 2023

  1. Rasmus Hojlund (Manchester United)
  2. Jamal Musiala (Bayern Munich)
  3. Alejandro Balde (Barcelona)
  4. Pedri (Barcelona)
  5. Jude Bellingham (Real Madrid)
  6. Antonio Silva (Benfica)
  7. Eduardo Camavinga (Real Madrid)
  8. Xavi Simons (RB Leipzig)
  9. Gavi (Barcelona)
  10. Elye Wahi (Lens)

Nominasi Yashin Trophy Ballon d'Or 2023

  1. Emiliano Martinez (Aston Villa)
  2. Mike Maignan (AC Milan)
  3. Thibaut Courtois (Real Madrid)
  4. Aaron Ramsdale (Arsenal)
  5. Yasssine Bounou (Al Hilal)
  6. Andre Onana (Manchester United)
  7. Dominik Livakovic (Fenerbahce)
  8. Marc-Andre Ter Stegen (Barcelona)
  9. Ederson (Manchester City)
  10. Brice Samba (Lens)

Live Streaming Ballon d'Or 2023:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan