Inilah 10 Manfaat Jus Jeruk Untuk Kesehatan Tubuh, Yuk Simak Disini!

Inilah 10 Manfaat Jus Jeruk Untuk Kesehatan Tubuh-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

7. Mencegah Kanker

BACA JUGA:4 Cara Racikan Jeruk Nipis Cerahkan Wajah, Hilang Flek Hitam, Berikut Efek Kopi Sekali Pemakaian

Antioksidan yang ada di dalam jus jeruk ini juga dapat mencegah kerusakan pada sel yang di sebabkan oleh penyakit kanker.

Bahkan, bulir jeruk ini juga sangat tinggi dengan serat yang terbukti efektif untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan.

Jika saluran pencernaan sehat, risiko terjadinya penyakit kanker, seperti kanker usus besar, dapat kalian hindari.

8. Mencegah Diabetes

BACA JUGA:10 Khasiat Jeruk Nipis Untuk Mengatasi Menurunkan Tekanan Darah Tinggi,Yuks Simak Disini

Bukan hanya kanker, jumlah antioksidan di dalam jus jeruk ini juga tidak main-main.

Jenis antioksidannya cukup beragam, mulai dari karotenoid, flavonoid, sampai dengan asam askorbat, ketiga kandungan ini berada di dalam segelas jus jeruk.

Selain kaya antioksidan, minuman ini juga mampu melawan radikal bebas yang berlebihan yang di sebabkan oleh kemunculan berbagai penyakit kronis, salah satunya diabetes.

9. Mendukung Kesehatan Mata

BACA JUGA:Tips Mengolah Kulit Jeruk Menjadi Keripik

Warna jingga pada jus jeruk ini juga berasal dari senyawa karotenoid.

yang ada di dalam tubuh, karotenoid akan berubah menjadi vitamin A yang sangat penting untuk mendukung kesehatan mata, hingga mencegah penyakit mata yang di akibatkan penuaan seperti degenerasi makula.

10. Meningkatkan Kemampuan Berfikir dan Mengingat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan