Inilah 5 Penyebab Ikan Channa Meloncat Keluar Akuarium

Inilah 5 Penyebab Ikan Channa Meloncat Keluar Akuarium -tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Inilah 6 Penyebab yang Bisa Membuat Ikan Channa Menjadi Mati

Tidak hanya kadar amonianya saja yang terlalu tinggi, tentu saja jika ada perubahan suhu dan pH yang sangat ekstrim juga bisa mengakibatkan ikan channa akan berusaha semaksimal mungkin untuk bisa keluar dari situasi tersebut.

2.Mengalami Stres

Penyebab kenapa ikan channa loncat dari aquarium selanjutnya ini adalah karena ikan sedang stres. 

Bukan hanya karena wadah yang kalian sediakan sangat kecil saja, tetapi stres bisa juga disebabkan oleh ikan channa yang biasa hidup bergerombol dan akhirnya ikan tersebut harus hidup sendiri di dalam akuarium. 

BACA JUGA:Inilah 7 Jenis Ikan Channa Termahal, Bahkan ada Harganya yang Mencapai Puluhan Juta

Untuk sebuah ikan channa yang dulunya berasal dari alam bebas, mungkin pada akhirnya mereka akan mati akibat stres karena tidak dapat melompat meskipun ikan aktif berenang.

Umumnya, ikan yang biasa hidup di alam liar harus bisa diadaptasikan dahulu secara perlahan, sebelum akhirnya dapat dimasukkan ke dalam sebuah akuarium. 

3.Akuarium Terlalu Sempit

Ikan channa bisa hidup dalam akuarium dengan ukuran yang sempit, namun hal tersebut tidaklah benar. 

BACA JUGA:Inilah 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memelihara Ikan Channa

Pada kenyataannya, inilah kebenaran dari mengenai ukuran akuarium ikan channa yang benar.

Singkatnya, ukuran akuarium ikan channa seharusnya wajib diisi minimal 5 galon, tetapi ada baiknya lebih besar. 

Apabila akuarium kalian tidak seluas itu, maka tingkat amonia bukan hanya akan melonjak sangat tinggi, tetapi ikan channa kalian juga dapat cepat jenuh dengan lingkungannya.

Sehingga, agar ikan channa kalian tidak cepat bosan hingga lompat dari akuarium, pastikan pada saat mengisi akuarium isilah dengan dekorasi tanamannya juga. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan