Inilah 5 Rekomendasi Ikan Koi yang Sangat Mudah Dipelihara

Inilah 5 Rekomendasi Ikan Koi yang Sangat Mudah Dipelihara -tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Inilah 5 Daftar Ikan Hias Air Laut Termahal yang ada Didunia

Terutama jenis ikan mas koki yang memiliki ekor yang tunggal.

Misalnya ikan mas koki standar dan juga ikan mas koki Shubunkin.

4.Ikan Mas Koki Lionhead

Jenis ikan mas koki asal Cina ini memiliki sebuah bentuk yang unik, terutama terdapat pada bagian kepalanya. 

BACA JUGA:5 Jenis Ikan Nemo dengan Penampilannya yang Sangat Unik

Kepala ikan mas ini juga memiliki jambul yang membuat kepala ikan mas ini mirip sekali seperti kepala singa. 

Bentuk kepala itulah yang bisa menjadi alasan mengapa ikan ini dinamai dengan lionhead.

Ikan mas koki ini juga memiliki kombinasi warna yang bervariasi. 

Mulai dari warna merah-putih, oranye-merah, sampai hitam-putih. 

BACA JUGA:Inilah 5 Tips Merawat Ikan Koi Dalam Akuarium Agar Tidak Mati, Yuk Simak Disini

Jika kamu memelihara ikan ini didalam akuarium yang dilengkapi dengan sebuah pelengkap layaknya di alam bebas, ikan ini akan tumbuh dengan panjang 5 sampai 6 inci. 

Ikan ini pun juga bisa hidup dalam jangka waktu lama, yakni selama 10 sampai 15 tahun.

Kamu pun bisa menempatkan jenis ikan mas koki ini dengan jenis ikan mas koki lainnya. 

Itu pun dengan catatan jenis ikan lainnya harus memiliki sebuah kemampuan berenang halus ataupun pelan-pelan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan