Inilah 8 Alasan Mengapa Minum Teh Ketika Sahur Tidak Dianjurkan

Inilah 8 Alasan Mengapa Minum Teh Ketika Sahur Tidak Dianjurkan-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

BACA JUGA:Waw, Setiap Hari Pengurus Masjid Agung As-Salam Kota Lubuklinggau Sediakan 300 Porsi Nasi untuk Berbuka Puasa

5. Bersifat Diuretik

teh mempunyai sifat diuretik atau membuat seseorang selalu ingin membuang air kecil.

Jadi, Minum teh ketika sahur bisa membuat seseorang selalu ingin membuang air kecil.

Dan kamu pasti bisa menjadi lebih cepat terasa haus dan cairan yang ada di dalam tubuh kamu pun akan berkurang lebih cepat lantaran perasaan ingin terus-menerus membuang air kecil.

BACA JUGA:Resep Gado-Gado Simpel dan Enak, Bisa Jadi Menu Buka Puasa Yang Mengenyangkan

6. Mudah Haus

Mengonsumsi minuman manis, salah satunya teh yang ditambahkan gula ataupun susu, diketahui dapat membuat kamu lebih cepat merasa haus.

Selain itu, beberapa macam jenis teh juga memiliki kandungan kafein, termasuk teh hitam.

Dalam satu cangkir teh hitam, mengandung sekitar 50 hingga 90 mg kafein.

BACA JUGA:Ini Menu Buka Puasa PAK RADEN WE Hotel Hari Jum’at !

Meskipun kadarnya tidak sebanyak kopi, dengan mengonsumsi kafein tetap berisiko mengakibatkan sering merasa ingin buang air kecil.

7. Risiko Asam Lambung Naik

Kandungan kafein yang ada di dalam teh juga dapat merangsang peningkatan produksi asam lambung hingga menimbulkan rasa tidak nyaman pada perut dan juga heartburn.

Oleh sebab itu, kamu perlu berhati-hati saat mengonsumsi teh ketika sahur, terlebih lagi apabila memang sebelumnya kamu mempunyai riwayat penyakit asam lambung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan