Ini Manfaat EGM Aren HNI, Susu Kambing Etawa Berpadu Gula Aren

Produk EGM Aren HNI-tangkap layar-biggo.id

LUBUKLINGGAU, KORANLINGGAUPOS.ID - Selain susu sapi dan susu nabati lainnya, manfaat susu kambing etawa juga ternyata cukup baik untuk kesehatan.

Pasalnya, dalam susu kambing etawa memiliki kandungan nutrisi yang sangat tinggi seperti fosfor, kalsium, sodium, dan flourin.

Bahkan, susu kambing etawa kabarnya memiliki nutrisi yang hampir setara dengan ASI.

Kambing etawa sendiri adalah jenis kambing hasil persilangan dari kambing jamnapari India dengan kambing lokal Indonesia.

BACA JUGA:Hania Realco Ginseng Coffee, Solusi Atasi Penyakit Jantung dan Penambah Stamina

Karena perawatan dan perkembang biakannya yang mudah, maka masyarakat mulai menjadikan hewan ini sebagai pilihan selain sapi atau jenis kambing lainnya.

Kambing ini secara khusus memang diternak untuk diambil produksi susunya.

Susu kambing etawa memiliki manfaat yang sangat baik untuk kesehatan karena mengandung berbagai macam nutrisi penting yang dibutuhkan oleh tubuh, seperti vitamin A, vitamin B2, vitamin B3, sodium, protein, karbohidrat, kalsium, laktoferin dan fosfor.

BACA JUGA:Ponpes Al Haadi Sukses Gelar Lomba Pramuka Siaga dan Penggalang Gemilang Tingkat Kota Lubuklinggau

Sementara itu, Gula aren adalah salah satu jenis gula yang populer sebagai pemanis pada kopi.

Gula ini terbuat dari nira pohon aren dan terkenal sebagai alternatif yang lebih sehat dari pemanis lainnya.

Produksinya melibatkan pemrosesan yang minimal tanpa tambahan bahan kimia. Karena proses pemurnian, vitamin dan mineral nabati dalam gula ini juga berada dalam tingkat tinggi yang bisa bermanfaat bagi kesehatan.

Sebagai pemanis, ada banyak manfaat gula aren untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Siap Bertarung di Pilkada 2024, Yoppy Karim Sudah Ambil 5 Formulir Pendaftaran di 5 Parpol

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan