7 Rekomendasi Jus Buah Penurun Kolesterol Paling Cepat Setelah Makan Daging Kurban

7 Rekomendasi Jus Buah Penurun Kolesterol Paling Cepat Setelah Makan Daging Kurban-Ilustrasi-Tangkapan Layar

KORANLINGGAUPOS.ID – Makan daging kurban saat perayaan Idul Adha kerap bikin kolesterol jadi naik, tetapi Anda tak perlu khawatir karena ada beberapa rekomendasi jus buah penurun kolesterol paling cepat yang bisa membantu tubuh tetap sehat pasca Idul Adha, berikut ulasannya.

Momen perayaan Idul Adha 2024 memang paling identik dengan penyembelihan daging kurban, baik itu daging sapi atau daging kambing yang kemudian diolah menjadi sebuah masakan seperti rendang, gulai, sate, dan lain sebagainya.

Meski begitu, tak bisa dipungkiri jika terkadang banyak orang yang justru jadi khawatir kolesterol akan naik setelah makan daging kurban  tersebut sehingga dapat mempengaruhi kesehatan mereka usai Idul Adha.

Sedangkan, kolesterol tinggi dapat terjadi akibat terlalu banyak penumpukan lemak di dalam darah yang membentuk plak, hal ini karena tingginya asupan lemak yang diperoleh dari mengonsumsi daging kurban.

BACA JUGA:5 Jus Buah yang Ampuh Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

Namun, kini Anda tak perlu risau karena ada beberapa rekomendasi jus buah yang ampuh untuk menurunkan kolesterol tinggi setelah mengonsumsi daging kurban yang bisa Anda coba.

7 Rekomendasi Jus Buah Penurun Kolesterol Paling Cepat Setelah Makan Daging Kurban.

1.      Jus Apel.

Rekomendasi jus buah penurun kolesterol pertama yang bisa dipilih adalah jus buah apel.

BACA JUGA:Konsumsi 6 Jus Buah dan Sayur Ini Untuk Mendapatkan Kulit Glowing Dari Dalam.

Pada setiap butir buah apel diperkaya kandungan pektin, mineral, serat, vitamin B, vitamin B, dan provitamin A yang dapat membantu dalam menurunkan kadar kolesterol di dalam tubuh.

2.      Jus Anggur.

Selain jus apel, ada buah anggur yang juga bisa diolah menjadi jus penurun kolesterol.

Buah anggur sendiri dikenal mengandung kadar air yang tinggi, selain itu buah anggur juga kaya akan polifenol, serat, mineral, vitamin C, vitamin B1, vitamin B2, hingga provitamin A yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan