Smartphone Vivo Y03 Berprosesor MediaTek Helio G85 Harga Terjangkau Ready di Raja Ponsel 2 Lubuk Linggau

TERBAIK : Smartphone Vivo Y03 desain elegan dengan peforma terbaik dikelasnya dengan fitur AI, HDR dalam meningkatkan pengalaman fotografi Anda.-Foto : Jemi Lestari/Linggau Pos -

KORANLINGGAUPOS.ID - Vivo Y03 hadir dengan prosesor MediaTek Helio G85, yang merupakan salah satu opsi chipset terkencang didunia untuk kelas entri. 

Vivo Y03 memiliki performa yang tangguh untuk smartphone kelas entri dengan  konfigurasi delapan inti, termasuk dua inti high performance Cortex A75 (2.0 GHz) performanya memadai untuk tugas sehari-hari dan gaming ringan.

Smartphone Vivo Y03 ialah salah satu ponsel yang menawarkan beberapa keunggulan menarik di kelasnya, berikut beberapa spesifikasi fitur unggulannya yang layak dipertimbangkan. 

Raja Ponsel 2 yang beralamat di Kelurahan Jawa Kiri depan Seafood 21 Kota Lubuk Linggau menyediakan berbagai smartphone terbaik dan menawarkan harga terjangkau. 

BACA JUGA:Vivo Y28 Baterai 6000 mAh Harga 2 Jutaan Ready di Rumah Gadget Candy Wong Lubuk Linggau

BACA JUGA:Vivo V27e Miliki Layar AMOLED 120Hz Tampil Memukau Tawarkan Performa Kencang Performa Solid

Owner Raja Ponsel 2  Lubuk Linggau Edward Chua melalui Sales Meisye Asnita saat dibincangi wartawan  KORANLINGGAUPOS.ID, Selasa 27 Agustus 2024 mengatakan Vivo Y03 salah satu ponsel pilihan yang memiliki performa handal dan mumpuni. 

Performanya sangat memadai, terutama untuk harga dikisaran Rp 1 jutaan hadir dengan desain elegan Vivo Y03 memiliki layar IPS LCD berukuran 6,56 inci dengan laju penyegaran 90 Hz. Ini memastikan tampilan yang mulus dan responsif, baik saat bermain game atau menjelajahi konten sehari-hari. " Ungkap Meisye. 

ia juga mengatakan smartphone Vivo Y03 memiliki desain yang minimalis dan elegan memiliki bodi belakang yang terlihat simpel dan tidak berlebihan.

BACA JUGA:Kelebihan Vivo Y18 Tahan Percikan Air Harga Terjangkau, Ready Banyak di Lubuk Linggau

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Vivo Y Series RAM 8GB Termurah di Indonesia, Hanya Rp1 Jutaan

Materialnya memberikan kesan premium, meskipun ini adalah smartphone kelas entri.

Ponsel ini tersedia dalam beberapa pilihan warna, termasuk hitam dan biru. Anda dapat memilih sesuai dengan preferensi Anda.

Tombol volume dan power terletak di sisi kanan, sementara port USB-C dan jack audio 3,5 mm terletak di bagian bawah. Desain ini memudahkan penggunaan sehari-hari.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan