Terjangkau dan Mudah Layanan BRILink Dirasakan Manfaatnya Hingga Masyarakat Desa
Terjangkau dan Mudah Layanan BRILink Dirasakan Manfaatnya Masyarakat Desa-BRI-Tangkapan Layar
KORANLINGGAUPOS.ID - BRILink inovasi perbankan yang telah dikembangkan Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang berteknologi digital yang canggih.
Inovasi BRILink ini tentu memberikan akses dan mempermudah akses layanan perbankan bagi masyarakat.
Tentu layanan BRILink ini telah sampai pada daerah terpencil atau jauh dari kantor cabang.
Kehadiran BRILink yang cukup dirasakan banyak manfaatnya oleh masyarakat sekitar membuat layanan BRILink bermanfaat.
BACA JUGA:Nasabah BRI di Rupit Muratara Rasakan dan Nikmati Layanan BRILink dengan Segala Keuntungannya
BACA JUGA:Bukti Pemerataan Layanan BRI Sudah 1 Juta Agen BRILink Tersebar di 62 Ribu Desa di Indoneisa
Salah satunya seperti Dwi warga Desa Tanjung Raja Kecamatan Tanjung Raja Kabupaten Ogan Ilir.
Dwi mengaku mengaku cukup sering mengandalkan transaksi lewat BRILink.
"Karena agen BRILink mudah di jangkau. Di warung-warung atau di konter HP pun banyak menyediakan layanan BRILink. Jadi cukup memudahkanlah untuk mendekatkan layanan bank dengan nasabah," ungkap Dwi.
Melalui program ini, BRI bekerja sama dengan agen-agen lokal yang disebut Agen BRILink.
BACA JUGA:Agen BRILink di Musi Rawas Diteror Pencuri Bersenpi, Ini Imbauan Kapolsek
BACA JUGA:Agen BRILink Berhasil Gagalkan Transaksi Bodong, Bukti Ketelitian dan Profesional BRI
Agen-agen ini dapat melayani berbagai transaksi perbankan secara real-time online menggunakan fitur EDC miniATM BRI atau BRILink Mobile.
Ada beberapa Layanan yang dapat dilakukan oleh Agen BRILink. Diantaranya meliputi, transfer uang, tarik tunai, pembayaran tagihan, pembelian pulsa.