Asam Lambung Kambuh? Hindari 5 Sayuran ini Jika Anda penderita Penyakit Asam lambung, Yuk Simak Disini!

Hindari 5 Sayuran ini Jika Anda penderita Penyakit Asam lambung,-Tangkap layar-

KORANLINGGAUPOS.ID - Pada biasanya penderita asam lambung akan lebih berhati-hati dalam memilih jenis makanan, termasuk sayuran.

Biasanya sayuran yang tidak boleh dimakan oleh penderita asam lambung  adalah yang menghasilkan gas di usus. 

Sayuran ini memang tidak akan langsung membuat asam lambung naik ke kerongkongan setelah kkalian mengonsumsinya.

Akan tetapi, kandungan tertentu, seperti serat, raffinose, pati, hingga fruktosa, di dalam sayuran tersebut, dapat  memicu pembentukan gas di usus.

BACA JUGA:Ini Khasiat Daun Pandan untuk Tubuh, 13 Manfaat dan Tips Menggunakannya

Penumpukan gas yang berlebihan ini yang kemudian akan memperburuk gejala penyakit asam lambung.

Adapun juga, jenis makanan, porsi, dan waktu makan menjadi hal yang perlu diperhatikan oleh penderita asam lambung.

Terutama untuk sayuran apa saja yang harus dihindari atau dikurangi, dikutip dari beberapa sumber.

berikut beberapa sayuran yang tidak boleh dimakan penderita asam lambung.

BACA JUGA:Bibi Temukan Pria di Lubuklinggau Membusuk, Ini Pernyataan Ikhlas dari Keluarga

Yang pertama Bawang Bombai

Bawang bombai bisa memicu naiknya asam lambung dan menyebabkan heartburn,tak hanya itu, bawang bombai juga mengandung fruktosa.

Yang bisa memicu pembentukan gas di usus, lalu menyebabkan perut kembung,  yang terjadi saat asam lambung naik pastinya juga akan memperburuk gejala yang kamu alami.

Yang kedua Bawang putih

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan