Formula 1 2024: Ini Jadwal Lengkapnya dan Daftar Seri, Verstappen Duet Dengan Siapa?

F1® Etihad Airways Abu Dhabi Grand Prix 2023.-FOTO:-yasmarinacircuit.com

KORANLINGGAUPOS.ID - F1 2024 akan bergulis di sepanjang tahun 2024.

Setidaknya terdapat 24 seri yang akan digelar di Formula 1 (F1) 2024.

Pada F1 2024, Grand Prix Bahrain akan menjadi race pembuka dan digelar pada 29 Februari-2 Maret 2024.

Dan di Abu Dhabi pada 6-8 Desember 2024 akan menjadi seri penutup F1 2024.

BACA JUGA:Prediksi Everton VS Manchester City: Liga Inggris, H2H, Tayang di Mana? Duel Sengit di Goodinson Park

Di musim F1 2024 akan menampilkan hal berbeda.

Selain menampilkan main race yang digelar pada akhir pekan (Minggu), akan ada 6 grand prix yang bakal digelar pada sesi sprint race.

Keenam grand prix tersebut adalah Grand Prix Shanghai, Grand Prix Miami, Grand Prix Austria, Grand Prix Austin, Grand Prix Sao Paulo dan Grand Prix Qatar.

Di Formula 1 2024, sebanyak 22 pembalap dari 11 tim akan bersaing termasuk juara bertahan Max Verstappen (Red Bull Racing).

BACA JUGA:Prediksi Chelsea vs Crystal Palace: Liga Inggris, H2H, Live di Mana? Kembali ke Jalur Kemenangan

Sempat diisukan bakal hengkang pada akhir musim lalu, pembalap asal Belanda itu kembali berduet dengan Sergio Perez.

Selain Verstappen, terdapat nama-nama besar lainnya yang berpartisipasi di F1 2024.

Seperti Lewis Hamilton (pembalap Mercedes), Fernando Alonso (pembalap Aston Martin) dan Charles LeClerc (pembalap Ferrari).

Sementara itu, 2 pembalap pendatang baru di Formula 1 yaitu Nick De Vries dan Liam Lawson dari Alpha Tauri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan