Inilah 5 Mitos Kemunculan Burung Hantu Didalam Rumah,Yuk Simak Disini!

Inilah 5 Mitos Kemunculan Burung Hantu Didalam Rumah-Tangkap Layar@Tvdeo kbku-Muhammad Hidayat

KORANLINGGAUPOS.ID- Pernahkah rumah kamu di datangi burung hantu? Hal ini pasti akan membuat kalian sangat terkejut, bahkan membuat hati ingin bertanya-tanya ada pertanda apakah ini?

Pada umumnya burung hantu merupakan salah satu jenis burung yang menyeramkan, karena bentuk badannya dan bola matanya yang sangat tajam.

Biasanya kemunculan burung hantu ini dipercayai bahwa akan terjadi pertanda buruk, seperti keberadaan makhluk gaib yang ada di sekitar kita.

Tidak sedikit orang yang menyangka jika ini semua adalah mistis, mulai dari terjadinya pertanda buruk hingga pertanda baik.

BACA JUGA:5 Manfaat Minyak Biji Bunga Matahari Untuk Kecantikan Kulit Wajah

Di dalam kepercayaan Primbon Jawa, apabila burung hantu masuk ke dalam rumah ini bisa jadi pertanda salah seorang pebghuni rumah akan mengalami kesialan, kesedihan, dan pertanda buruk lainnya.

Dengan adanya tanda ini, hampir seluruh masyarakat memilih untuk cepat cepat mengusir burung hantu agar keluar dari rumah mereka.

Lalu apa saja mitos kemunculan burung hantu dengan berbagai kepercayaan? Berikut simak penjelasannya:

1. Mitos Pertanda Akan Ada Kematian

BACA JUGA:Kucing Kalian Masih Bingung? Inilah 6 Tips Agar Kucing Mengenali Kita Sebagai Majikanya

Selanjutnya, menurut kepercayaan orang Jawa burung hantu termasuk salah satu pertanda kematian.

Konon, apabila burung hantu berada di atap atau di pagar rumah, maka salah satu dari penghuni rumah akan meninggal dalam waktu dekat.

Kehadiran burung hantu ini juga menandakan di rumah kalian akan ada makhluk gaib seperti hantu yang sedang berkeliaran.

Lalu, jika ada seseorang yang sedang menirukan suara burung hantu, tetapi burung tersebut tidak menyahut, maka orang itu akan segera meninggal.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan