Inilah Cara Membuat Kue Clorot Gula Merah Dengan Daun Pisang Yang Lezat

Inilah Cara Membuat Kue Clorot Gula Merah Dengan Daun Pisang Yang Lezat-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

KORANLINGGAUPOS.ID- Kue Clorot Gula Merah ini adalah salah satu jajanan yang tradisional diIndonesia yang memiliki cita rasa manis gula merah yang khas.

Ditambah lagi dengan aromanya daun pandan dan juga sensasi dari daun pisang yang akan digunakan sebagai pembungkusnya, cara membuat kue clorot gula merah ini memiliki cita rasa yang istimewa.

Sajikan kue clorot dengan gula merah dalam keadaan yang hangat atau dingin sesuai selera.

Berikut adalah langkah-langkahnya untuk membuat Kue Clorot Gula Merah.

BACA JUGA:Inilah Resep dan Tips Praktis Membuat Kue Cucur yang Enak dan Lezat,Wajib Cobain Dirumah!

Bahan-bahannya:

Pertama kamu siapkan 100 atau 150 gram tepung beras

lalu 50 gram tapioka/aci atu juga kanji

Selanjutnya masukkan 600 ml santan (juga bisa menggunakan 3 bungkus santan instan setara dengan 65 ml + air).

BACA JUGA:Yuk Buat Kue Lapis di Rumah, Dijamin Anti Gagal

Lalu siapkan juga 200 gram gula merah atau aren, diiris tipis dan ½ sendok teh garam.

Siapkan juga 1 lembar daun pandan dan juga daun pisang ( yang ukuran kurang lebih 10 cm x 20 cm) secukupnya.

Langkah-langkah:

Persiapan Daun Pisangnya lalu bersihkan daun pisang dengan air yang bersih.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan