Pedagang Pasar Inpres Siap Dipindahkan, Pemkot Lubuklinggau Upayakan Langkah Khusus

Selasa 14 Nov 2023 - 21:05 WIB
Reporter : Admin
Editor : Admin

BACA JUGA:660 KPM PKH Segera Terima Bantuan Melalui Kantor Pos

Pemerintah tegasnya, hanya berharap gedung Pasar Inpres bisa segera diperbaiki. Mengingat kondisinya sudah sangat memprihatinkan yang bisa saja sewaktu-waktu roboh.

“Itu yang kita takutkan selama ini. Karena kondisinya sudah sangat jelek butuh segera diperbaiki. Kalau roboh lalu menimpa pedagang atau masyarakat yang sedang belanja siapa yang mau tanggung jawab. Ini yang kita khawatirkan,” tegasnya. 

Ia berharap, upaya mereka kali ini membuahkan hasil.

“Mudah-mudahan ada solusinya dan Pasar Inpres bisa segera direvitalisasi. Kita akan terus berupaya, agar permasalahan aset ini bisa segera diselesaikan,” harapnya.(rfm)

Kategori :