8. Rancangan Peraturan Daerah tentang Penanganan Kumuh; dan
9. Grand Design Pembangunan Kependudukan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2024-2049.
BACA JUGA:Dilengkapi Sarana Bermain Anak Taman Beregam Menjadi Pilihan Wisata Keluarga
Ditambahkannya, mengenai pembentukan Raperda berdasarkan Pasal 236 ayat (2) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2023 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja menjadi Undang-Undang, Peraturan Daerah dibentuk oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dengan persetujuan bersama Kepala Daerah. (*)
Kategori :