Lapas Kelas IIA Lubuklinggau Peringati Hari Lahirnya Pancasila 2024

Sabtu 01 Jun 2024 - 21:03 WIB
Reporter : APRIYADI
Editor : SULIS

Terlebih, di tengah krisis global yang terjadi, Indonesia berhasil menjaga stabilitas ekonomi, sosial, dan politik. Keberhasilan tersebut tentu merupakan sumbangsih gotong royong seluruh anak bangsa dengan ideologi Pancasila sebagai fondasi dasarnya.

BACA JUGA:Polisi Tetapkan Tersangka Terkait Kasus Ribuan Bangkai Ayam di Sungai Pinang Muara Lakitan

Diakhir amanatnya Hamdi Hasibuan mengajak seluruh komponen bangsa untuk bersama-sama bergotong royong merawat anugerah Pancasila melalui peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni. Kita harus bekerja sama dan berkolaborasi menjaga kerukunan dan keutuhan sebagai wujud pengamalan nilai-nilai Pancasila.

“Kami berharap semoga peringatan Hari Lahir Pancasila ini dapat memompa semangat kita semua untuk terus mengamalkan Pancasila demi Indonesia yang maju, adil, makmur, dan berwibawa di kancah dunia,” harapnya. (*)

Kategori :