Ingin Daftar Ulang SNBT 2024? Berikut Syarat Berkasnya Hingga Tenggat Waktu

Kamis 20 Jun 2024 - 03:17 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

- Transkrip Nilai

Fotokopi rapor SMA/SMK/MA dari semester 1 hingga 6 yang telah dilegalisir.

- Fotokopi Kartu Keluarga (KK)

BACA JUGA:Hai Pejuang Kampus, Begini Cara Cek Hasil UTBK SNBT 2024

Kartu Keluarga sebagai bukti tempat tinggal dan hubungan keluarga.

- Fotokopi KTP atau Kartu Identitas Lainnya

Kartu Tanda Penduduk atau kartu identitas lain seperti SIM atau paspor.

- Pasfoto Terbaru

BACA JUGA:Lolos Seleksi UTBK-SNBT Tapi Tidak Daftar Ulang, Bagaimana Resikonya bagi Sekolah/Madrasah?

Biasanya ukuran 3x4 cm atau 4x6 cm dengan latar belakang sesuai ketentuan perguruan tinggi.

- Surat Keterangan Bebas Narkoba

Beberapa perguruan tinggi mensyaratkan surat ini yang bisa didapatkan dari rumah sakit atau klinik yang berwenang.

- Surat Pernyataan Tidak Melanggar Aturan

BACA JUGA:Bocor, Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan? Berikut Jadwal Pengumuman dan Cara Downloadnya

Surat ini sering kali disediakan oleh perguruan tinggi dan harus ditandatangani oleh calon mahasiswa.

- Bukti Pembayaran Biaya Pendidikan

Kategori :