6 Model Jendela Alumunium dengan Desain Modern, Cocok untuk Diletakkan di Kamar Tidur

Senin 19 Aug 2024 - 16:03 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Model jendela alumunium model jungkit ini memiliki dua macam arah bukaan, yakni bisa dibuka dari atas dan bawah. 

Pada dasarnya, jendela alumunium model jungkit atas atau jungkit bawah ini memiliki sifat yang sama hanya bedanya pada tumpuan engsel baik di atas atau di bawah. 

Model jendela aluminium jungkit ini hampir sama dengan jendela pivot jika dilihat dari segi efektifitas udara dan cahaya atau tumpuan engsel, hanya saja yang membedakannya adalah udara yang keluar lebih sedikit jika dibandingkan dengan jendela pivot yang mempunyai dua aliran udara ketika daun jendela terbuka.  

BACA JUGA:Beda dari yang Lain, 7 Desain Jendela Rumah Minimalis Ini Punya Bentuk Unik dan Menarik

BACA JUGA:6 Model Jendela Rumah Minimalis Ini Bikin Hunian Jadi Terlihat Makin Elegan dan Modern

6. Jendela Alumunium Model Pivot

Model jendela alumunium pivot merupakan model jendela yang memakai engsel pivot, dengan memakai engsel pivot jendela ini pun dapat diputar dan bertumpu pada sumbu atau engsel pivot.

Ciri khas dari jendela alumunium model pivot ini adalah saat jendela dibuka sebagian daun jendela berada di area luar dan sebagain daun jendela berada di dalam ruangan.

Jendela alumunium pivot sendiri mempunyai bentuk modern dan minimalis, bahkan model jendela ini juga dinilai dapat memberikan sirkulasi udara yang sangat baik untuk kamar tidurmu.

Kategori :