Ada 39 Madrasah Swasta di 12 Provinsi di Indonesia Jadi Negeri, Berikut Rinciannya

Minggu 29 Sep 2024 - 10:02 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

BACA JUGA:Sudah Dibentuk Sub UPZ KUA Kemenag Musi Rawas akan Bentuk Sub UPZ Madrasah

BACA JUGA:Berikut Juknis Pembelajaran dan Libur Siswa Madrasah Selama Ramadan 1445 H

- Kepulauan Riau: 2 madrasah

- Riau: 3 madrasah

- Sumatera Utara: 5 madrasah

- Lampung: 5 madrasah

BACA JUGA:Madrasah Darussalam Lubuklinggau Sukses Gelar Pelepasan Peserta Didik RA, MI, dan MTs

BACA JUGA:Siap-siap 9 Agustus 2024 Kemenag Adakan Asesmen Kompetensi Madrasah

- Maluku: 2 madrasah

- Bengkulu: 6 madrasah

- Nusa Tenggara Timur (NTT): 1 madrasah

- Nusa Tenggara Barat (NTB): 3 madrasah

BACA JUGA:6 Pelajar MAN 1 Lubuklinggau Bersiap Ikut Kompetisi Sains Madrasah 2024

BACA JUGA:Lolos Seleksi UTBK-SNBT Tapi Tidak Daftar Ulang, Bagaimana Resikonya bagi Sekolah/Madrasah?

Selain penegerian, Kemenag juga memperkenalkan logo, slogan, dan lagu tema (jingle) baru untuk Komite Sekolah dan Siswa Kemenag (KSSK) Madrasah, guna meningkatkan branding madrasah.

Namun, Abu Rokhmad menekankan bahwa prestasi siswa harus menjadi prioritas utama dalam membangun reputasi madrasah di mata masyarakat.

Kategori :