KBIHU Armina Memberikan Bimbing Jamaah Secara Lengkap

Selasa 01 Oct 2024 - 22:21 WIB
Reporter : MUHAMMAD YASIN
Editor : MUHAMMAD YASIN

KBIHU Armina memberikan membimbing jamaah secara lengkap. Latihan rutin dilaksanakan 2 minggu sekali.

BACA JUGA: KBIHU Armina Sediakan Alat Bantu Radio Transmitter dan Receiver

BACA JUGA:Pj Wali Kota : Kantor Keimigrasian Lubuk Linggau Segera Dilaunching, Efek Positif untuk Layanan Haji dan Umrah 

Manasik dilakukan rutin hingga menjelang keberangkatan ke Tanah Suci Mekkah tahun depan 2025.

Dengan mengikuti manasik haji secara rutin jamaah akan memahami rukun haji, menghafal doa-doa serta paham terkait haji.

"Kalau hanya beberapa kalau saja ikut manasik tentunya akan sulit untuk memahaminya. Kalau hanya ikut manasik yang dilaksanakan pemerintah terbatas hanya beberapa kali saja," jelasnya.

KBIHU ARMINA merupakan KBIHU resmi ada izin dari Kementerian Agama (Kemenag).

BACA JUGA:Jemaah Umrah Wajib Vaksin Meningitis? Begini Penjelasan Kemenag Musi Rawas

BACA JUGA:Larangan Haji dan Umrah Backpacker, Sanksi bagi yang Tidak Sesuai Prosedural

"KBHU kita resmi sehingga jemaah tidak perlu khawatir," tambahnya.

Para jamaah yang bergabung di KBIHU Armina akan diberikan alat bantu berupa radio transmitter dan receiver yang dipegang satu satu oleh masing-masing jamaah.

Sehingga pembimbing tidak perlu teriak-teriak dan jamaah mendengar dan mengikuti doa yang dibimbing oleh pembimbing dengan hikmat.

"Ini merupakan komitmen KBIHU Armina dalam memberikan pelayanan dan pembimbingan terbaik sehingga jamaah betul betul terbantu," tambahnya.

BACA JUGA:Pahala Shalat Sunnah Ini Bisa Setara Dengan Pahala Haji dan Umrah. Yuk Simak Penjelasannya !

BACA JUGA:Pahala Shalat Sunnah Ini Bisa Setara Dengan Pahala Haji dan Umrah. Yuk Simak Penjelasannya !

Dengan adanya radio transmitter dan receiver jemaah fokus mendengarkan arahan dan bimbingan dari para pembimbing.

Kategori :