3 Pilihan Rumah Sakit Terbaik di Provinsi Sumatera Selatan, Kota Palembang

Sabtu 16 Nov 2024 - 12:31 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

KORANLINGGAUPOS.ID- Terdapat 3 pilihan rumah sakit terbaik hingga terlengkap di Provinsi Sumatera Selatan Kota Palembang

Kota Palembang sebagai ibu kota Provinsi Sumatera Selatan menyediakan berbagai fasilitas kesehatan unggulan untuk masyarakat yang terdiri dari 3 rumah sakit terbaik di kota tersebut.

Berikut tiga piliahan rumah sakit terbaik di kota ini yang menawarkan layanan lengkap dan berkualitas.

BACA JUGA:Dinkes Apresiasi Raperda Inisiatif DPRD Tentang Penyelenggaraan Kesehatan Rumah Sakit

BACA JUGA:Penuhi Hak Kesehatan Warga Binaan, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Rujuk WBP Ke Rumah Sakit

1. Rumah Sakit Dr. Mohammad Hoesin (RSMH)

Alamat di Jl. Jenderal Sudirman, Sekip Jaya, Kecamatan Kemuning, Palembang.

RSMH adalah rumah sakit terbesar di Sumatera Selatan dan berstandar internasional.

Sebagai rumah sakit rujukan nasional, fasilitasnya sangat lengkap, mulai dari layanan rawat jalan hingga ICU dan ruang operasi modern.

BACA JUGA:Muhammadiyah Ingin Sewa Eks RSUD dr Sobirin jadi Rumah Sakit Diabetes, Begini Jawaban dari Pemkab Musi Rawas

BACA JUGA:Presiden Jokowi Batal 2 Hari ke Lubuklinggau, Pasar dan Rumah Sakit Siap-siap

Keunggulan RSMH:

- Menyediakan berbagai spesialisasi, termasuk kardiologi, bedah, dan onkologi.

- Didukung dokter-dokter berpengalaman dan tenaga medis yang profesional.

- Dilengkapi alat kesehatan mutakhir untuk diagnostik dan terapi.

Kategori :