Pemprov Sumsel Segera Diumumkan Hasil SKD CPNS 2024, Ini 2 Syarat Utama Dinyatakan Lulus

Selasa 19 Nov 2024 - 10:47 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK), password, dan kode captcha.

- Klik "Masuk" untuk login.

BACA JUGA:Peserta Wajib Cetak Sertifikat SKD CPNS 2024, Ini Ketentuan Langsung dari BKN

BACA JUGA:Jangan Percaya Soal SKD CPNS 2024 Yang Tersebar di Medsos, Ada Sanksi Bagi Penyebar

- Gulir ke bawah untuk melihat pemberitahuan mengenai status kelulusan SKD.

2. Laman BKD Provinsi Sumsel

Panitia seleksi CPNS 2024 juga akan menyediakan hasil pengumuman dalam format PDF di situs resmi BKD Sumsel.

Daftar peserta yang lolos atau tidak lolos akan dicantumkan dalam dokumen tersebut.

Tahapan Berikutnya: Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)

BACA JUGA:Peserta Wajib Cetak Sertifikat SKD CPNS 2024, Ini Ketentuan Langsung dari BKN

BACA JUGA:Link Pengumuman SKD CPNS 2024 di 21 Kementerian yang Ramai Peminat, Berikut Syarat Mengikuti SKB

Bagi peserta yang dinyatakan lolos SKD, tahap berikutnya adalah SKB, yang terdiri dari dua jenis:

- SKB CAT: Dilaksanakan secara terpusat oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN).

- SKB Non-CAT: Diselenggarakan oleh instansi masing-masing sesuai kebijakan.

Jadwal lengkap pelaksanaan SKB CPNS 2024 Pemprov Sumsel :

- Pengumuman Hasil SKD: 17 hingga 19 November 2024.

Kategori :