PPPK Paruh Waktu Jadi Solusi Penataan Honorer, Ternyata Lumayan Kisaran Gajinya

Senin 06 Jan 2025 - 22:02 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

Tapi disampaikannya, memang formasi yang diusulkan ke kami dari instansi itu tidak 1,7 (juta) tapi sekitar 1.017.000.

Dengan begitu, masih ada selisih sekitar 700.000 antara ketersediaan formasi dengan tenaga honorer yang harus diselesaikan status kepegawaiannya.

Mekanisme PPPK Paruh Waktu selanjutnya diatur lebih rinci dalam Keputusan Menpan RB Nomor 347 Tahun 2024 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Tahun Anggaran 2024.

***

Kategori :