Hasil panen palawija diantaranya luas tanam jagung 3.790 hektar, luas panen 3.786 hektar, produksi jagung 28.773 ton, produktifitas 7,600 ton perhektar.
Luas tanam kacang tanah 236, luas penan 235 hektar, produksi 374 ton per hekter, produktifitas 1,591 ton perhektar.
Luas tanam kedelai 1 hektar, luas panen 2 hekter, produksi 3 ton, produktifitas 1,609 ton perhektar. Luas tanam kacang hijau 44 hektar , luas panen 44 hektar, produksi 42 ton, produktifitas 0,958 ton perhektar.
BACA JUGA:Akan Bagikan Bantuan, BPP Tugumulyo Data Kelompok Tani
Luas tanam ubi kayu 972 hektar, luas panen 1.089 hektar, produksi 58.414 ton, produktifitas 53,640 ton per hektar. Luas panen ubi jalar 105 hektar, luas panen 113 hektar, produksi 2.750 ton, produktifiras 24.337 ton per hektar. (*)