Melainkan juga pada teknologi kendaraan terutama mobil.
Belakangan ini, kalian pasti kerap mendengar sebutan mobil hybrid baik secara langsung maupun pada berbagai media digital.
Teknologi hybrid dalam kendaraan roda empat menjadi salah satu inovasi yang mampu membuat mobil memiliki konsumsi bahan bakar yang efisien.
Selain itu keunikan teknologi hybrid juga membuat semakin banyak orang penasaran dengan cara kerja dan performa mobil ini.
2 Perbedaan mobil Hybrid dengan mobil biasa
Jika dibandingkan dengan mobil konvensional dengan satu sistem penggerak, mobil hybrid tentu berbeda.
Mobil hybrid menggunakan dua jenis mesin yang berbeda.
Sedangkan mobil biasa umumnya menggunakan satu jenis mobil saja.
BACA JUGA:Stok Mobil ini Sudah Habis di Indonesia, Kini BR-V N7X Edition Meluncur di IIMS 2024
Selain satu perbedaan tersebut, terdapat 2 perbedaan lain pada kedua jenis mobil ini.
1.Sistem Bahan Bakar
Seperti yang telah diketahui bersama, mesin mobil pada umumnya membutuhkan bahan bakar berupa bensin atau solar.
Agar dapat bergerak sebab sumber energinya berasal dari proses pembakaran.
BACA JUGA:Mobil MPV Telah Terjual 7 Ribu Unit, Bikin Toyota Avanza dan Mitsubishi Expander Ketar-ketir
Sedangkan teknologi mesin hybrid pada mobil Toyota mengadopsi 2 sumber energi yaitu bahan bakar konvensional dan sumber tenaga listrik.