7 Alat Pertanian Sederhana Tanpa Mesin Membantu Petani

Kamis 11 Apr 2024 - 20:09 WIB
Reporter : Muhammad Yasin
Editor : Muhammad Yasin

Cara menggunakannya yaitu dengan cara  menancapkan dan mendorong pelubang tanah ke   tanah sambil memutarnya lalu diangkat.


--

BACA JUGA:Berikut 12 Prospek Kerja Lulusan Jurusan Pertanian

Keempat, alat ini  hampir mirip dengan  alat tabur pupuk dengan paralon tapi   yang ini ada penampungan pupuknya yang  digendong di belakang sehingga kapasitas   pupuk yang di bawah lebih banyak.

Adapun  cara kerjanya cukup dengan menumbuhkan   kesehatan aman dan pupuk akan jatuh dengan  sendirinya sesuai dosis yang dikehendaki.

Ke lima, alat ini dibuat dari pipa paralon yang  sudah dimodifikasi untuk   mengeluarkan pupuk cair.

Sedangkan untuk tangkinya  digunakan dari gen bekas maupun galon bekas.

BACA JUGA:Pertanian Organik Konsep Bedengan Lahan 1005

Ke enam, ada alat panjat pohon dengan sistem  jungkit alat ini sangat mudah digunakan bisa   untuk memanjat pohon kelapa Pohon durian dan pohon  besar lainnya. Lebih mudah praktis dan hemat tenaga.

Ke tujuh alat membersihkan gulma tumbuh liar. Alat ini terbuat dari besi  yang tajam dan memiliki gagang berfungsi sebagai   pembersih gulma dan penggembur tanah dengan cara  kerja Buma atau tanah ditarik pada gagang. (*)

Kategori :