Catat Inilah 4 Kebiasaan yang Tidak Boleh Dilakukan Setelah Masuk Usia 40-an

Sabtu 20 Apr 2024 - 11:15 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

Pasalnya, bekerja dari pagi sampai larut malam tidak baik untuk kesehatan kalian. 

Cobalah mencari waktu untuk menjaga keseimbangan hidup saat bekerja atau work life balance istilahnya, demi kesehatan tubuh di masa tua. 

Nikmati waktu yang kita punya, coba luangkan untuk liburan bersama sahabat atau keluarga juga bisa jadi agenda menyenangkan. 

3. Merokok

BACA JUGA:Catat Ini 5 Kebiasaan Baik Merawat Kulit Di Usia 40-an

Kebiasaan merokok pada usia berapa pun tidak baik untuk kesehatan, namun jika kebiasaan ini terus berlanjut hingga usia 40-an, risiko menderita penyakit paru-paru akan lebih tinggi. 

Menurut sebuah studi tahun 2013 di New England Journal of Medicine, berhenti merokok di usia 40 tahun dapat mencegah kematian dini akibat penyakit jantung, kanker dan paru-paru.

4. Malas olahraga 

Memasuki usia 40an, kalian tidak bisa lagi mengandalkan metabolisme tubuh untuk melawan semua kalori masuk melalui makanan yang kita konsumsi.

 BACA JUGA:Catat! Inilah 5 Kebiasaan Buruk Penyebab Rambut Rontok dan Cara Mengatasinya

Penting untuk menjaga pola makan dan kebugaran tubuh dengan menambah aktivitas fisik. 

Tubuh tidak lagi prima dalam meningkatkan massa tulang dan massa otot. Secara keseluruhan terjadi penurunan dalam metabolisme tubuh.

Nah jadi itulah tadi beberapa kebiasaan buruk yang harus dihentikan ketika sudah masuk usia 40-an. Terimakasih semoga bermanfaat.(*)

 

Tags :
Kategori :

Terkait