Deretan Warung Makanan Milik Warga di Desa D Tegal Rejo Jadi Alternatif Wisata Kuliner

Minggu 21 Apr 2024 - 19:40 WIB
Reporter : MUSLIMIN
Editor : M YASIN

Selain Juli ada juga pengunjung Sigit yang berasal dari kota Lubuklinggau yang sempat diwawancarai, dirinya dari Lubuklinggau sengaja ke Tugumulyo hanya untuk menikmati makanan dari olahan remis dan minuman kelapa muda.

Dirinya memang rutin ke Tugumulyo setiap libur kerja karena bosen dengan rutinitas kerja jadi untuk menghibur diri jalan-jalan ke Tugumulyo. "Dengan mengeluarkan uang sebanyak Rp 20.00 ribu kita bisa makan dan minum dengan melihat pemandangan alam yang indah," akunya.

Dari Lubuklinggau ke Tugumulyo hanya membutuhkan waktu sekitar 25 menit saja. "Ini bisa menjadi salah satu alternatif berwisata yang murah meriah," ucapnya. (*)

Kategori :