Leg 1 Semifinal Playoff Serie B: Prediksi Palermo vs Venezia, Live TV Apa? Menanti Aksi Jay Idzes

Jelang pertandingan leg 1 semifinal playoff Serie B Liga Italia antara Palermo vs Venezia akan digelar pada Selasa 21 Mei 2024 pukul 01.30 WIB di Stadio Renzo Barbera, Palermo.-Foto: tangkapan layar-PicksSoccer.com

Head to Head (H2H) Palermo vs Venezia:

Secara head to head dari 20 pertemuan mereka khusus di laga Serie B, Venezia dibandingkan Palermo lebih unggul dengan tujuh kemenangan.

Sementara Palermo dengan enam kemenangan dan tujuh laga lain berakhir seri.

5 Pertemuan Terakhir Palermo vs Venezia:

  • Serie B
  • 16-03-2024: Palermo vs Venezia 0-3
  • 27-09-2023: Venezia vs Palermo 1-3
  • 15-04-2023: Venezia vs Palermo 3-2
  • 28-11-2022: Palermo vs Venezia 0-1
  • 11-03-2019: Venezia vs Palermo 1-1

5 Pertandingan Terakhir Palermo:

Serie B

  • 18-05-2024: Palermo vs Sampdoria 2-0
  • 11-05-2024: Südtirol vs Palermo 0-1
  • 05-05-2024: Palermo vs Ascoli 2-2
  • 01-05-2024: Spezia vs Palermo 1-0
  • 27-04-2024: Palermo vs Reggiana 1-2

5 Pertandingan Terakhir Venezia:

Serie B

  • 11-05-2024: Spezia vs Venezia 2-1
  • 05-05-2024: Venezia vs Feralpisalò 2-1
  • 01-05-2024: Catanzaro vs Venezia 3-2
  • 27-04-2024: Venezia vs Cremonese 2-1
  • 20-04-2024: Lecco vs Venezia 1-2

BACA JUGA:Jadwal Final Liga Champion: Preview Borussia Dortmund vs Real Madrid, Main Kapan? Live TV Apa?

Perkiraan Susunan Pemain Palermo vs Venezia:

Jelang pertandingan leg 1 semifinal playoff Serie B Liga Italia, baik Palermo maupun Venezia sepertinya tidak akan bermain dengan skuad terbaik. 

Palermo dikabarkan tanpa Pietro Ceccaroni ketika dalam pertandingan melawan Sampdoria mengalami cedera.

Sementara Venezia tak akan diperkuat Giorgio Altare karena di laga terakhir melawan Spezia menerima kartu merah.

Dan sepertinya Venezia akan mengandalkan Jay Idzes yang dimainkan sejak menit awal. 

  • Palermo (3-5-2): Sebastiano Desplanches; Simon Graves, Fabio Lucioni, Ivan Marconi; Salim Diakité, Kristoffer Lund, Filippo Ranocchia, Jacopo Segre, Roberto Insigne; Edoardo Soleri, Matteo Brunori. Pelatih: Michele Mignani
  • Venezia (3-5-2): Jesse Joronen; Jay Idzes, Michael Svoboda, Marin Šverko; Antonio Candela, Francesco Zampano, Gianluca Busio, Tanner Tessmann, Magnus Kofod Andersen; Joel Pohjanpalo, Christian Gytkjaer. Pelatih: Paolo Vanoli

Live Score Palermo vs Venezia:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan