Intip Yukk 8 Daftar Sekolah Kedinasan dengan Kuota Terbanyak, Calon Taruna Wajib Tahu
Intip Yukk 8 Daftar Sekolah Kedinasan dengan Kuota Terbanyak, Calon Taruna Wajib Tahu-screenshot-
STAN biasanya menerima sekitar 5.000 hingga 7.000 mahasiswa baru setiap tahun, menjadikannya salah satu sekolah kedinasan dengan kuota terbesar.
Program Studi
STAN menawarkan berbagai program studi, antara lain:
- Diploma III Akuntansi
- Diploma III Perpajakan
- Diploma III Kepabeanan dan Cukai
- Diploma IV Akuntansi
Persyaratan
Persyaratan untuk mendaftar ke STAN meliputi:
- WNI
- Lulusan SMA/MA atau sederajat
- Usia maksimal 20 tahun
- Nilai rata-rata rapor minimal 7,00