Kabupaten Musi Rawas Dapat Bantuan Bibit Pagi Gogo Untuk 1000 Hektar Lahan

Kepala Dinas Perkebunan (Disbun) Kabupaten Musi Rawas, Kgs Muhammad Effendi Feri-Foto : Dokumen Linggau Pos-

Menurutnya ia sudah diskusi dengan Bupati Musi RAwas, Hj Ratna Machmud.

"Kami sudah berdiskusi dengan ibu Bapati dan ada arahn-arahan dari Ibu Bupati. Nanti kita juga akan rapat bersama Kepala Dinas Pertanian kabupaten/kota terdekat dengan Kabupaten Musi Rawas ini," ungkapnya.

Menurut Ali Jamil dirinya datang ke Kabupaten Musi Rawas bersama tim dari Kementan RI, Ada juga utusan dari Dinas Pertanian Provinsi Sumsel, ada juga dari Kodam II/Sriwijaya. 

Menurutnya Mentan, PangglimaTNI dan Polri bekerja sama untuk mengejar percepatan, peningkatan produksi padi secara nasional. 

BACA JUGA:Dikunjugi Dirjen Sarana dan Prasarana Pertanian Kementan Bupati Musi Rawas Sampaikan Permasalahan Pertanian  

"Program tersebut dilaksankan di seluruh daerah bukan hanya di Kabupaten Musi Rawas. Di tempat lain, di kabupaten lain dan di provinsi lain juga dilakukan. Kebetulan kami berapa di Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumsel," ungkapnya. (*) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan