Bentuk Citra Diri Positif Anak, TK Alam dan TK Mardhotillah Lubuklinggau Gelar Akhirussanah dan Pentas Seni

Momen guru dan siswa TK Alam Insan Mulia dan TK Islam Mardotillah foto bersama pada akhirussanah dan pentas seni tahun ajaran 2023/2024, Kamis 13 Juni 2024-Foto : -Hikmah/Linggau Pos

Diketahui, keunggulan TK Alam, dengan ragam aktivitas, yang memberikan ruang gerak yang seluas-luasnya bagi peserta didik untuk mengeksplor setiap potensi yang ada pada diri anak, sehingga anak merasa fun, sehingga tangki cinta anak full, bahasa yang digunakan dalam belajar menggunakan bahasa cinta.

Diawal masuk anak diasesment untuk mengetahui karate anak sehingga Bahasa cinta yang dipakai buat semua anak sesuai dengan kebutuhannya jadi anak akan merasa dirinya begitu berharga, disayangi siswa inklusi pun disini dapat tumbuh dan berkembang dengan baik.

BACA JUGA:TK Alam Insan Mulia Lubuklinggau Miliki Konsep Belajar Bersama Alam

Keunggulan TK Islam Mardhotillah, ketelatenan bunda guru dalam mendidik anak, sehingga siswa lulusan TK Mardhotillah bisa baca tulis dan  bisa hafal doa harian hadist pilihan dan surat yang ada di Juz 30. Namun dengan metode yang membahagiakan, dengan pengulangan serta pembiasaan.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan