Konsumsi Buah Apel Secara Rutin Ternyata Bisa Cegah 6 Jenis Penyakit Ini, Apa Saja?

Konsumsi Buah Apel Secara Rutin Ternyata Bisa Cegah 6 Jenis Penyakit Ini, Apa Saja?-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Cuka Apel Untuk Kesehatan Wajah,Yuks Simak Disini

4.    Menurunkan risiko sakit jantung dan stroke.

Manfaat buah apel lainnya yaitu dapat mengurangi risiko sakit jantung, hal Ini karena adanya kandungan polifenol sebagai antioksidan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dan tekanan darah,

Selain itu, senyawa flavonoid epicatechin juga bekerja secara aktif dalam menjaga tekanan darah tetap stabil dan mencegah risiko stroke.

5.    Mengatasi asma dan menjaga kesehatan paru-paru.

BACA JUGA:7 Manfaat Cuka Apel yang Jarang Diketahui, Ingat Jangan Berlebihan ada Efek Sampingnya

Dalam membantu mengatasi dan mencegah munculnya gejala asma, senyawa antioksidan dan antiinflamasi di dalam buah apel bekerja dengan mengatur respons imun.

Sementara itu, makan buah apel secara rutin sangat efektif dalam meningkatkan kesehatan paru-paru, ini terjadi karena adanya kandungan vitamin C yang bekerja dengan menghilangkan racun dan radikal bebas dari organ tersebut.

6.    Mendukung kesehatan tulang.

Buah apel diklaim mengandung banyak mineral penting, termasuk zat besi dan kalium.

BACA JUGA:Apa Sih Khasiat dan Kegunaan Cuka Apel, Tentu Bagi Kesehatan Tubuh?

Kedua kandungan tersebut menawarkan berbagai manfaat baik untuk meningkatkan kekuatan dan kepadatan tulang.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan beragam informasi terbaru dan terpercaya untuk para pembaca setia.

Atau bisa juga mengikuti melalui saluran di WhatsApp dengan cara klik LINK INI dan pesan siar WhatsApp di LINK INI.

Dan bisa mengikuti Telegram di LINK INI.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan