PAUD Basmalah Lubuklinggau Wujudkan Generasi Religius

Siswa belajar di luar kelas saat mengisi kegiatan ramadan-Foto : -Dokumen Pribadi

Ia juga berpesan agar orang tua siswa mampu bersinergi, memaksimalkan tumbuh kembang anak, dan mencapai target yang memang sudah ditargetkan.

BACA JUGA:Haflatul Wada’ Tahun Pelajaran 2023/2024, PAUD Unggulan Ar-Risalah Lubuklinggau Tempatnya Anak-anak Juara

Satuan pendidikan pada jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah satuan pendidikan yang menyelenggarakan upaya pembinaan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia 6 (enam) tahun.

Dilaksanakan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani sehingga anak mempunyai kesiapan untuk memasuki pendidikan lebih lanjut.

PAUD berperan dalam menanamkan kejujuran, kedisiplinan dan hal-hal positif lainnya sejak dini. Anak-anak yang bersekolah di PAUD juga memiliki kemampuan komunikasi yang lebih baik. 

BACA JUGA:PAUD Tiara Bunda Lubuklinggau Utamakan Bentuk Karakter Baik Siswa

Karena mereka sudah mengetahui cara berinteraksi seperti belajar, bermain, dan makan minum bersama dengan teman sebayanya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan