Bukan Hanya Lezat, Ternyata Ikan Patin Memiliki 8 Manfaat Yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh

Bukan Hanya Lezat, Ternyata Ikan Patin Memiliki 8 Manfaat Yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh-Tangkap Layar-Istock

BACA JUGA:Hati-hati! Ini 5 Kandungan Skincare Berbahaya yang Harus Segera Dihindari, Bisa Merusak Kulit

Vitamin B12 bekerja menjaga fungsi saraf dan mencegah anemia dan Kolin bisa membantu meningkatkan konsentrasi dan daya ingat.

4. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Ikan patin mengandung vitamin C dan zinc yang berperan untuk meningkatkan daya tahan tubuh.

Vitamin C bekerja melawan infeksi, sedangkan zinc membantu meningkatkan fungsi sistem kekebalan tubuh pada manusia.

BACA JUGA:Meskipun Tergolong Ikan Yang Berukuran Kecil, Tetapi Ikan Teri Memiliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

5. Menjaga Kesehatan Tulang

Khasiat selanjutnya dari ikan patin yaitu dapat menjaga kesehatan tulang, karena Ikan patin mengandung kalsium dan fosfor yang penting untuk kesehatan tulang.

Kalsium membantu membangun dan memperkuat tulang, dan fosfor membantu menjaga kepadatan tulang supaya tidak keropos.

6. Baik untuk Diet

BACA JUGA:Cukup dengan Baby Oil dan Air Mawar Rahasia Kulit Cerah, Begini Resep dan Manfaatnya

Jika kalian sedang menjalankan program diet, mungkin konsumsi ikan patin bisa menjadi salah satu solusi untuk makan program diet.

Ikan patin merupakan sumber protein yang rendah kalori dan lemak, karena hal ini menjadikan pilihan yang baik untuk orang yang sedang diet.

7. Mencegah Anemia

Ikan patin mengandung zat besi yang sangat tinggi dan kandungan zat besi berperan penting untuk membantu tubuh memproduksi sel darah merah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan