4 Jenis Olahraga yang Bisa Memperlancar Persalinan

Untuk memperlancar persalinan, lakukanlah olahraga rutin pagi maupun sore hari agar suasana hatimu menyenangkan.-Foto : Dok. ALODOKTER-

LUBUKLINGGAU, KORANLINGGAUPOS.ID – Makin mendekati hari kelahiran, biasanya ibu hamil makin malas gerak, apalagi olahraga.

Eits. Jangan sampai ini terjadi.

Kegiatan olahraga tetap harus dilakukan, bahkan bagi kita yang kini sedang menjalani kehamilan usia trimester 3 (antara 7 bulan, 8 bulan, atau sudah 9 bulan).

Lantas jenis olahraga apa yang aman, dan dapat memperlancar proses persalinan, meningkatkan kesehatan mental dan mengurangi sakit pinggang?

BACA JUGA:10 Kondisi Dilakukan Episiotomi Saat Proses Persalinan Normal

BACA JUGA:Untuk Memperlancar Proses Persalinan Normal Bumil Harus Tahu Posisi Tidur yang Tepat

1. Yoga

Olahraga jenis Yoga, termasuk olahraga yang sangat dianjurkan bagi ibu hamil trimester 3.

Untuk mencegah cedera, ikutilah kelas yoga dan pilates khusus ibu hamil bersama pelatih professional, bahkan sejumlah rumah sakit di Kota Lubuklinggau Provinsi Sumsel ada yang menyediakan kelas yoga ibu hamil. 

Saat yoga ibu hamil bisa relaksasi mengurangi stres dan gejala kecemasan, meningkatkan aliran darah yang kaya oksigen ke jantung, meningkatkan kualitas tidur, meningkatkan kekuatan otot panggul, dan mencegah sakit pinggang yang kerapkali dikeluhkan.

BACA JUGA:KB Jenis ini Paling Aman Cegah Kehamilan, dr Indra Tarigan, Sp.OG : Nyaris Tak Ada Efek Samping

BACA JUGA:3 Metode Mendidik Anak Agar Lahir Cerdas yang Dapat Bunda Lakukan Sejak Hamil

2. Jalan santai

Olahraga dengan jalan santai jadi hal yang paling mudah dan murah dilakukan siapapun, termasuk ibu hamil yang masuk trimester 3.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan