Sebelum Vaksin DBD, Penuhi 4 Syarat ini

Untuk mendapatkan Tetravalent Dengue Vaccine (TDV) Kamu harus berusia minimal 6 tahun hingga 45 tahun-Foto : -Dok. Alodok

4) Pelaksanaan vaksinasi harus ditunda jika kamu mengalami demam tinggi.

5) Biaya penyuntikan vaksin DBD di Indonesia tidak ditanggung pemerintah.

BACA JUGA:4 Jenis Olahraga yang Bisa Memperlancar Persalinan

BACA JUGA:Manfaat Tersembunyi Kelengkeng Buah Ajaib Yang Dapat Meningkatkan Imunitas Tubuh

Meski memerlukan biaya, tentunya mencegah lebih baik daripada mengobati, oleh karena itu, Kamu perlu mempersiapkan biaya untuk mendapatkan vaksin ini.

Usai mendapatkan vaksin DBD, Kamu mungkin dapat mengalami beberapa efek samping, seperti nyeri, gatal, atau nyeri di tempat suntikan. Bisa juga mengalami sakit kepala, kurang energi, dan ketidaknyamanan tubuh. 

Menurut sejumlah sumber, efek samping ini adalah tanda normal bahwa tubuh sedang membangun perlindungan, dan efek samping ini bersifat sementara.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan