TK Pembina I Lubuklinggau Kemas Kegiatan KBM dengan Cara Menyenangkan

Kepala TK Negeri Pembina I Lubuklinggau Manila,S.Pd.AUD.-Foto : Gilang Andika-Linggau Pos

Alhamdulilah meskipun baru dua tahun menggunakan kurikulum merdeka baik guru, anak didik dan wali murid senang, karena dari tahun kemarin pihak sekolah melakukan kerjasama dengan wali murid saat mengadakan P5 berjalan lancar.

Tk Pembina memiliki lima rombel yang dibagi menjadi kelompok A satu rombel dan kelompok B lima rombel dan memiliki murid sebanyak 127 dan mengalami peningkatan jika dibandingkan tahun kemarin yang hanya 108.

BACA JUGA:Ada 6 Jurusan Kesehatan yang Dibutuhkan CPNS 2024, Ini Kebutuhan dan Tugasnya!

BACA JUGA:Santri Ponpes Al Madani Lubuklinggau Asah Keterampilan Panahan, Siap Berlaga di Lomba Panahan Buya Al Misro

Manila menambahkan bahwa di TK Pembina I selalu rutin melakukan baca ayat-ayat pendek sebelum pembelajaran dimulai dan waktu pulang juga membaca ayat-ayat pendek.

Manila berharap supaya TK Pembina I terus berkembang dalam dunia pendidikan, karena di sekolah sudah ada guru penggerak dan Insya Allah bisa memajukan TK Pembina I jadi lebih baik.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan