Jangan Sembarangan, Ternyata Segini Ukuran Jendela Minimalis yang Ideal untuk Desain Rumah Minimalis 2024

Ukuran jendela minimalis yang ideal untuk desain rumah minimalis.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

KORANLINGGAUPOS.ID -  Setiap rumah minimalis pastinya memiliki ukuran jendela minimalis yang berbeda-beda, sehingga hal tersebut terkadang sering membuat banyak orang jadi merasa bingung dan kesulitan dalam menyesuaikan ukuran yang ideal untuk hunian mereka.

Jendela minimalis sendiri merupakan salah satu elemen kecil yang memiliki peran penting dalam menentukan tampilan rumah minimalis secara keseluruhan, baik dari segi estetika maupun fungsionalnya.

Keberadaan jendela minimalis tentu saja memiliki fungsi utama sebagai jalur sirkulasi udara dan menjadi akses pencahayaan alami yang masuk ke dalam ruangan sehingga rumah pun akan terasa jadi lebih nyaman dan sehat untuk ditempati.

Oleh karena itu, saat memilih desain jendela minimalis pastikan agar jangan sembarangan dan salah pilih, ini karena diperlukan beberapa pertimbangan secara khusus untuk memilih jendela yang ideal, yakni mulai dari desain, bentuk, fungsi, hingga ukuran yang tepat agar jendela yang diaplikasikan bisa lebih maksimal.

BACA JUGA:Makin Stylish, 7 Model Jendela Minimalis Keren yang di Desain dengan Beragam Gaya Bukaan

BACA JUGA:5 Contoh Jendela Minimalis yang Cocok untuk Ruang Dapur, Bikin Ruangan Jadi Adem dan Terang

Lalu, berapa sih ukuran jendela minimalis yang ideal untuk desain rumah minimalis?

Bagi kamu yang sedang membangun rumah minimalis, kamu tentu harus mengetahui secara betul berapa ukuran jendela minimalis yang akan diterapkan pada rumahmu.

Mengutip dari berbagai sumber, berikut ini ukuran jendela minimalis yang ideal untuk rumah minimalis, yaitu:

1. Ukuran Jendela Minimalis Ideal untuk Ruang Tamu

BACA JUGA:6 Gaya Jendela Minimalis Kaca yang Bikin Tampilan Ruang Jadi Terlihat Mewah dan Futuristik

BACA JUGA:5 Inspirasi Desain Jendela Minimalis Ini Bikin Rumah Gak Cuma Cantik Secara Visual Tapi Juga Sejuk

Ukuran jendela minimalis yang ideal untuk diaplikasikan di ruang tamu biasanya memiliki ukuran yang cenderung lebih besar jika dibandingkan dengan jendela di ruangan lainnya. Sebab, jendela minimalis di ruang tamu diletakkan di bagian terdepan pada rumah minimalis sehingga jendela pun harus bisa memberikan akses bagi pencahayaan sinar matahari dan sirkulasi udara yang lancar agar hunian tidak terkesan sumpek dan bisa terlihat lebih cerah dan luas. 

Maka dari itu, ukuran standar jendela minimalis yang diterapkan di ruang tamu adalah sekitar 80 x 100 cm atau bisa disesuaikan berdasarkan luas ruangan itu sendiri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan