Dihadiri Kemenag Kota, Pimpinan Pesantren se-Lubuklinggau Sepakat Meriahkan Hari Santri Nasional

Kasi Pakis Kemenag Kota, Muslim foto bersama Para Pimpinan Pondok Pesantren se-Kota Lubuklinggau, usai pertemuan Jum'at 23 Agustus 2024.-Foto : Yezi Fadly-Linggau Pos.

BACA JUGA:UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau Segera Gelar Mastawa, ini Manfaatnya Bagi Mahasiswa Baru

Terkait dengan adanya beberapa Pondok Pesantren di Kota Lubuk Linggau yang belum mendapatkan atau belum mengurus izin operasional dari pihak Kemenag, ia bersama DPD FORPESS akan mendata dan mengunjungi pesantren tersebut, untuk memberikan pemahaman dan penjelasan terkait dengan kepengurusan izin operasional.

Menurutnya izin operasional sangat dibutuhkan, karena terkait dengan legalitas pondok pesantren yang  bersangkutan.(yezi)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan