Terjangkau Banget, Segini Biaya Kuliah S2 di UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau

Suasana kuliah di sekolah Pasca Sarjana UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau.-Foto : Dokumen-UIN AL-Azhaar Lubuk Linggau

Mahasisa yang kuliah S2 PAI UIN Al-Azhaar Lubuklinggau dari semua prodi S1. 

“Ada S1 Ekonomi Syari’ah, S1 Ekonomi, S1 Biologi, S1 Hukum, S1 MPI, S1 BKPI, S1 Tafsir Hadis dan lain sebagainya,” ungkap Dr Zuhri.


Para mahasiswa Pasca Sarjana UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau mengikuti perkuliahan.-Foto : Dokumen-UIN AL-Azhaar Lubuk Linggau

BACA JUGA:Ratusan Mahasiswa UIN Al-Azhaar Lubuklinggau KKN & PPL Integratif di 3 Kabupaten

BACA JUGA:Begini Cara UIN Al-Azhaar Lubuklinggau Menggali Potensi Mahasiswanya Dibidang Olahraga

Ia mengungkapkan, tahun akademik 2024/2025 ini saja sudah 51 mahasiswa baru yang mengikuti Masa Taaruf Mahasiswa Sekolah Pascasarjana UIN AL-Azhaar Lubuk Linggau.

Menurut Dr Zuhri, ada beberapa kelebihan kuliah di Prodi PAI Sekolah Pasca Sarjana UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau.

1) Biaya sangat terjangkau 

  • Pendaftaran Rp 500.000
  • Gedung Rp 3.500.000
  • Almamater Rp 300.000
  • Kemahasiswaan Rp 250.000
  • KTM Rp 100.000
  • SPP/Bulan Rp 600.000
  • Daftar Ulang Rp 650.000 / Semester

2) Perkuliahan bersifat hybrid 60 tatap muka (offline) dan 40 online

BACA JUGA:Kuliah di UIN Al-Azhaar Lubuklinggau Peluang Dapat Beasiswa Yayasan

BACA JUGA:Prodi PIAUD Fakultas Tarbiyah UIN Al-Azhaar Lubuklinggau PKM dengan Lembaga PAUD Melalui Pesantren Kilat 

3) Dosen-dosen profesional di bidangnya dan merupakan akademisi (Pimpinan Pondok Pesantren dan Kyai)

  • Dr. Sumaryati, M.Pd.I
  • Dr. Zuhri, M.Pd.I
  • Dr. Muslih Hidayat, M.Pd.I
  • Dr. KH. Imam Hambali, M.Si
  • Dr. KH. Sofwan, M.Pd.I
  • Dr. H. Artiyanto, Lc., M.Pd.I
  • Dr. Desi Tri Angereni, M.TPd
  • Dr. Shella Monica, M.Pd
  • Dr. Muklis Riyanto, M.Pd

4) Pelayanan profesional, ramah dan cepat (baik dari tenaga kependidikan dan dosen).

Jadi tunggu apa lagi, mau kuliah S2 kini ngga harus jauh-jauh ke luar kota.

BACA JUGA:Bangga, Mahasiswa UIN Al-Azhaar Lubuklinggau Juara Berbagai Cabang MTQ 2024

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan