Serahkan Bantuan Ambulans, Bupati Musi Rawas Punya Pesan Khusus untuk Kades Bumi Makmur

SERAHKAN AMBULANS : Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud didampingi Camat Muara Lakitan H Hermansyah, Kades Bumi Makmur serta Kepala Dinkes saat melakukan pengguntingan pita tanda penyerahan bantuan Ambulans kepada Pemdes Bumi Makmur, 12 September 2024.-Foto : Dokumen-Diskominfo Musi Rawas

Lebih lanjut Bupati juga meminta dukungan kepada seluruh masyarakat terutama masyarakat di Wilayah Kabupaten Musi Rawas, agar bisa terus mewujudkan 9 program prioritas  utama agar terwujud Musi Rawas MANTAB.

“Semoga upaya kita dalam mewujudkan masyarakat Musi Rawas yang Maju, Mandiri, Bermartabat dapat tercapai, “harapnya.


Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud foto bersama Kepala OPD, Camat Muara Lakitan, Kades Bumi Makmur serta penerima bantuan seragam sekolah gratis tingkat SD dan SMP, Kamis 12 September 2024.-Foto : Dokumen-Diskominfo Musi Rawas.

BACA JUGA:Buka Sosialisasi GSS, Bupati Musi Rawas : Generasi yang Berkualitas Harus Hidup Bersih dan Sehat

BACA JUGA:Bupati Musi Rawas Dorong Peningkatan Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit

Bupati juga menambahkan jika kunjungan kerjanya ke Desa Bumi Makmur ini selain untuk menyerahkan secara langsung bantuan mobil ambulans untuk desa, dirinya juga ingin bersilaturahmi kepada masyarakat Desa Bumi Makmur dan warga desa yang lainnya yang sempat hadir di acara ini.

Selain itu dirinya juga ingin mengetahui secara langsung apakah 9 program yang menjadi prioritas utama Pemerintah Kabupaten Musi Rawas, sudah dirasakan oleh masyarakat.

Hadir dalam kegiatan ini, kepala OPD Kabupaten Musi Rawas, Camat, Para Kades, Tokoh Masyarakat, Masyarakat Desa Bumi Makmur.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan