Ganti yang Lama, Buku Nikah Terbaru 2024 akan Diterbitkan, Simak Informasinya

Ganti yang Lama, Buku Nikah Terbaru 2024 akan Diterbitkan, Simak Informasinya --Instagram

Kemudian, dengan berbagai pertimbangan efisiensi ada kasus buku nikah rusak hingga hilang, penggantinya dilakukan satu paket dengan cover hijau dan merah.

Adapun format baru buku nikah terbaru yang akan terbit Oktober 2024 sebagai berikut :

BACA JUGA:Sudah Dibentuk Sub UPZ KUA Kemenag Musi Rawas akan Bentuk Sub UPZ Madrasah

BACA JUGA:Nikah di KUA Lebih Mudah dan Murah, Persiapkan Syarat dan Ketentuannya

- Bentuk dan ukuran tetap 8×12 cm

- Spesifikasi dan sistem pengaman tetap dipertahankan

Adapun Perubahan Buku Nikah cetakan tahun 2024 sebagai berikut :

– Buku Nikah terbaru 2024 seluruhnya dicetak berwarna hijau.

BACA JUGA:Kemenag Ingatkan KUA Segera Sampaikan Laporan Data Tanah Wakaf

BACA JUGA:Sepakati Jadwal Rancangan KUA PPAS dan RAPBD Muba

– Huruf, Nomor Seri dan Nomor Porporasi sifatnya Tunggal atau tidak ganda.

– Penetapan huruf, nomor seri dan nomor perforasi ditetapkan Dirjen Binmas Islam Kemenag

- Jumlah alokasi distribusi untuk masing-masing provinsi.

– Tanda tangan Menteri Agama akan langsung diprint atau dicetak melalui Aplikasi Simkah.

BACA JUGA:Catat, ini 40 Layanan Keagamaan Potensial Disediakan KUA

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan