4 Rekomendasi Motor Listrik Murah, Cocok Dibawa ke Minimarket Membeli Cemilan

4 Rekomendasi Motor Listrik Murah, Cocok Dibawa ke Minimarket Membeli Cemilan-tangkapan layar-Indah Citra-

BACA JUGA:Ngabut Gak Harus Berisik! Ini 7 Rekomendasi Motor Listrik Terkencang di 2024

Motor listrik United T1800, dilengkapi dengan motor berdaya 1.800 watt, dengan akselerasi responsif serta kecepatan maksimal hingga 70 km/jam. 

Meskipun lebih bertenaga dibandingkan dengan yang lain, United T1800 tetap efisien untuk digunakan dalam keperluan harian seperti pergi ke minimarket.

Motor ini menggunakan baterai lithium-ion yang bisa menempuh jarak hingga 65 km dalam sekali pengisian. 

Desainnya yang futuristik dan ergonomis membuat pengendara nyaman, bahkan saat membawa barang belanjaan.

BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi Motor Listrik Exotic Terbaru 2024, Berikut Harganya

BACA JUGA: 6 Rekomendasi Motor Listrik Exotic Terbaru 2024, Lengkap Beserta Harganya

4. GESITS

Rekomendasi motor listrik terakhir GESITS, menjadi salah satu motor listrik buatan Indonesia yang kini semakin populer. 

Motor ini tidak hanya ramah lingkungan, tetapi juga tangguh untuk keperluan sehari-hari, apalagi hanya untuk dibawa ke Minimarket membeli Cemilan. 

Dengan daya motor 5 kW, GESITS mampu melaju dengan kecepatan maksimal 70 km/jam. 

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Motor Listrik ALVA One 2024, Performa Gahar Siap Gebrakan Pasar Indonesia

BACA JUGA:Ikut Senang Motor Listrik Buatan Indonesia, Siap Diekspor ke Malaysia

Meskipun daya motornya besar, GESITS tetap hemat energi dan cocok dibawa ke minimarket membeli cemilan atau keliling disekitar.

Motor ini dilengkapi dengan baterai yang mampu menempuh jarak hingga 100 km dalam sekali pengisian penuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan