Pj Wali Kota Himbau Pertahankan Sinergitas Demi Keberhasilan Pilkada

Pj Walikota Lubuk Linggau, Koimudin foto bersama Kapolres, AKBP Bobby Kusumawardhana, Komandan Bataylon (Danyon) B Pelopor, AKBP Andiyano, Kasdim 0406, Mayor Inf Khoirul Ansori, Kasi Intel Kejaksaan Negeri, Wenharnol, Ketua Bawaslu, Dedi Kariema Jaya, Ket-foto : dokumen pribadi-

Melakukan pengecekan kesiapan logistik Pemilu 2024 seperti Ketersedian surat suara, APK dan TPS, serta melaksanakan kegiatan untuk mewujudkan Netralitas ASN, Wali Kota Lubuk Linggau dengan menerbitkan Surat Edaran Nomor 800/218/BKPSDM/TAHUN 2024 Tentang Netralitas Aparatur Negara Dalam Pelaksanaan Pemilihan Umum Kepala Daerah Tahun 2024.

Hadir acara tersebut Kapolres, AKBP Bobby Kusumawardhana, Komandan Bataylon (Danyon) B Pelopor, AKBP Andiyano, Kasdim 0406, Mayor Inf Khoirul Ansori, Kasi Intel Kejaksaan Negeri, Wenharnol, Ketua Bawaslu, Dedi Kariema Jaya, Ketua KPU, Aspin Dodi, Kepala BNN AKBP Himawan Bagus Riyadi, Ketua Sementara DPRD Kota Lubuk Linggau, Yulian Effendi, serta Perwakilan Instansi Vertikal dan OPD lainnya. \

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan