Tidak Hanya Sering Dijadikan Tanam Hias, Ternyata Anggrek Memiliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

Tanaman anggrek-Tangkap Layar-Pixabay

Tanaman anggrek juga dapat menyaring Volatile Organic Compounds (VOC), yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh seperti kanker dan asma.

3. Meningkatkan Kualitas Penglihatan

BACA JUGA:Konsumsi Udang Jangan Lagi Dikupas Kulitnya, Cara ini Luar Biasa Manfaatnya Bagi Tubuh

BACA JUGA:Cek Kondisi Jantung Sejak Dini Melalui Tes EKG, Ini Manfaatnya

Tanaman anggrek memiliki kandungan vitamin C maupun E yang diperoleh dari daun dan bunga, yang sangat baik untuk meningkatkan kualitas penglihatan mata.

Jika kalian ingin mendapatkan manfaat dari tanaman anggrek, kalian bisa mengkonsumsi daun dan bunga anggrek setiap hari dengan cara dibuat jus dan maupun dimasak sayur.

4. Mengurangi Stres

Bukan hanya cantik dijadikan sebagai tanaman hias dirumah, tanaman anggrek memiliki bermacam-macam manfaat untuk kesehatan tubuh salah satunya dapat mengurangi stres.

BACA JUGA:Bikin Penasaran, Ternyata Ini 10 Manfaat Campuran Odol Dan Minyak Kayu Putih

BACA JUGA:Tidak Hanya Cantik, Ternyata Bunga Dahlia Memiliki Segudang Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh

Karena aroma dari tanaman anggrek dapat menenangkan pikiran dan membuat tubuh menjadi rileks, sehingga tubuh tidak menjadi stres bahkan terhindar dari berbagai penyakit.

Penyakit kardiovaskular dan berbagai penyakit kronis dapat diatasi dengan tanaman anggrek, berikut adalah tanaman anggrek yang dapat menghilangkan stres.

Vanda tricolor, Aerides odorata, phalaenopsis, dan Dendrobium crumenatum, karena tanaman ini memiliki aroma yang dapat mengurangi stres dalam tubuh.

5. Merawat Kesehatan Gigi dan Tulang

BACA JUGA:Segudang Manfaat Yang Bisa Didapatkan Dari Pohon Mahoni Untuk Tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan