Lolos PPPK 2024 Tamatan SMA? Segini Gaji yang Bakal Diterima

Lolos PPPK 2024 Tamatan SMA? Segini Gaji yang Bakal Diterima-Tangkap Layar -

- Sarjana/Diploma IV: Golongan IX

- Pascasarjana S2: Golongan X

- Pascasarjana S3: Golongan XI

Besaran Gaji PPPK Berdasarkan Golongan

Gaji PPPK ditetapkan berdasarkan masa kerja dan golongan.

Semakin lama masa kerja, semakin besar gaji yang diterima.

BACA JUGA:BKPSDM Lubuk Linggau: Pelamar PPPK Banyak Belum Submit

BACA JUGA:Ada 2 Kriteria Tenaga Honorer yang Kehilangan Peluang Menjadi PPPK 2024, Apa Saja?

Berikut rincian gaji PPPK:

- Golongan I: Rp1.794.900 - Rp2.686.200

- Golongan II: Rp1.960.200 - Rp2.843.900

- Golongan III: Rp2.043.200 - Rp2.964.200

- Golongan IV: Rp2.129.500 - Rp3.089.600

- Golongan V: Rp2.325.600 - Rp3.879.700

- Golongan VI: Rp2.539.700 - Rp4.043.800

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan